Dilihat dari bahan dan cara membuat kue malam ini, bisa disimpulkan kue malam termasuk salah satu kue tradisional nusantara yang paling sederhana dan mudah dalam proses pembuatannya. Belum ada sumber referensi yang bisa diperoleh untuk menjelaskan asal-usul nama kue ini atau mengapa dinamakan kue malam.
BAHAN:
2 gelas tepung terigu
1,25 gelas santan yang sedang kentalnya
1 sdt garam
75 gr gula pasir
100 gr gula jawa
CARA MEMBUAT:
1. Masak santan, garam, gula pasir, dan gula jawa sampai larut, lalu saring. Jika sudah setengah dingin, pakai campuran ini untuk mengadoni tepung terigu.
2. Tuang di loyang yang sudah dipulas mentega, lalu kukus sampai matang sekitar 1 jam.
3. Dinginkan, kemudian potong-potong.
BAHAN:
2 gelas tepung terigu
1,25 gelas santan yang sedang kentalnya
1 sdt garam
75 gr gula pasir
100 gr gula jawa
CARA MEMBUAT:
1. Masak santan, garam, gula pasir, dan gula jawa sampai larut, lalu saring. Jika sudah setengah dingin, pakai campuran ini untuk mengadoni tepung terigu.
2. Tuang di loyang yang sudah dipulas mentega, lalu kukus sampai matang sekitar 1 jam.
3. Dinginkan, kemudian potong-potong.
Tag :
KUE KUKUS
0 komentar untuk "Kue Malam"
Silakan berkomentar yang relevan dan mohon tidak menyertakan link aktif !